• Media Kit
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
Minggu, 22 Juni 2025
  • Login
Tidak ada hasil
Lihat semua hasil
Start News
  • Home
  • Newsline
  • Madina
  • Sumut
  • Nasional
  • Kabar Desa
  • Figur
  • Hiburan
  • Start TV
  • Start FM
  • Home
  • Newsline
  • Madina
  • Sumut
  • Nasional
  • Kabar Desa
  • Figur
  • Hiburan
  • Start TV
  • Start FM
Tidak ada hasil
Lihat semua hasil
Start News
Tidak ada hasil
Lihat semua hasil

Desain Kemasan Produk UMKM di Madina Kurang Menarik Hati Konsumen

Redaksi Penulis: Redaksi
Selasa, 13 Desember 2022
pada Madina
0
Desain Kemasan Produk UMKM di Madina Kurang Menarik Hati Konsumen
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram

Panyabungan, StartNews – Kepala Dinas Koperasi dan UKM Mandailing Natal (Madina) Muktar Afandi menilai para pelaku UMKM kurang memperhatikan desain kemasan produknya, sehingga nilai jualnya tidak menarik di mata konsumen.

“Pelaku UMKM bingung bagaimana membuat kemasan lebih menarik,” kata Muktar dalam kegiatan pelatihan desain kemasan (packing product) di Aula Ladang Sari, Kecamatan panyabungan, Selasa (13/12/2022).

Itu sebabnya, kata dia, pihaknya menggelar pelatihan terkait desain kemasan khusus bagi industri rumahan. Pelatihan ini diikuti 40 peserta pelaku UMKM di Madina.

Dia mengatakan pelatihan yang berlangsung pada 13-15 Desember 2022 itu bertujuqn meningkatkan kemasan produk UMKM di Kabupaten Madina.

Pelatihan tersebut jugq dihadiri Asisten II Setdakab Madina dr. Syarifuddin Nasution, Ketua Dekranasda Madina Eli Mahrani, Kepala Dinas Koperasi dan UKM Muktar Afandi, Kepala Dinas Perizinan Faisal, dan Kepala Dinas Pariwisata M. Yasir.

Dalam kesempatan itu, Eli Mahrani mengatakan pelatihan difokuskan pada pemberian materi tentang desain kemasan dan pelabelan produk yang diberikan.

“Jika mau bersaing di marketplace, selain kualitas produk, kemasan juga harus mendukung,” kata Eli.

ADVERTISEMENT

Eli berharap pelaku usaha dapat memanfaatkan kemajuan teknologi digital. Dia meminta peserta mengikuti agenda pelatihan, sehingga bermanfaat dan membawa produk-produk asal Bumi Gordang Sambilan merambah pasar nasional hingga internasional.

“Kualitas produk UMKM Madina sudah tidak diragukan lagi, tinggal membuat kemasan lebih baik, sehingga lebih menarik hati pembeli,”katanya.

Asisten II Setdakab Madina dr. Syarifuddin Nasution mengatakan Pemkab Madina berupaya membawa UMKM Madina memperluas pasar dengan kemasan yang menarik.

“Saya tekankan harus bisa beradaptasi dengan perkembangan pengetahuan dan ilmu digital yang dapat meningkatkan skill,  dapat bersaing di tengah pasar,” katanya.

Dengan pelatihan ini, kata dr. Syarifuddin, pelaku usaha perlu melihat apakah potensi produk sudah cukup baik, apa perubahan yang harus diperbaharui, dan apa yang harus dimanfaatkan.

Dia berharap dengan pelatihan ini dapat membuat tampilan produk lebih menarik, sehingga orang mau membeli dengan nilai yang wajar.

Pada pelatihan ini, Dinas Koperasi dan UKM menggandeng Dinas Perizinan Madina untuk menyampaikan tentang pentingnya izin bagi pelaku usaha.

Reporter: IRP

Tags: Desain KemasanDinas Koperasi dan UKMProduk UMKM
Redaksi

Redaksi

Selanjutnya
Camat Sinunukan Imbau Warga Waspadai Banjir Susulan

Camat Sinunukan Imbau Warga Waspadai Banjir Susulan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Recommended

18 Desa Wisata Terima Bantuan DPUP dari Kemenparekraf

18 Desa Wisata Terima Bantuan DPUP dari Kemenparekraf

2 tahun lalu
Wabup Atika Lepas Kontingen LPPD Gerejawi Madina Ikut Pesparawi IV

Wabup Atika Lepas Kontingen LPPD Gerejawi Madina Ikut Pesparawi IV

4 tahun lalu

Popular News

  • Lansia Tewas Gantung Diri Bikin Gempar Warga Jalan Alboin Huta Barat

    Lansia Tewas Gantung Diri Bikin Gempar Warga Jalan Alboin Huta Barat

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tiga Balita Kakak-beradik Tewas Dalam Sumur di Tantom Angkola

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Buron 39 Hari, Pencuri Toko Ponsel Queen Cell Berhasil Ditangkap

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Beli Ganja di Madina, Ucok Botol Ditangkap Polisi di Sidimpuan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengaku Ditumbalkan, Pria Ini Ditangkap Bawa Sabu 3 Kg di Hotel Mitra Indah Gunungtua

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Follow Official WhatsApp Channel StArtNews.co.id untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan klik tautan ini:  https://whatsapp.com/channel/0029VaSjNUHGOj9lK6bu4n3J Follow Official WhatsApp Channel StArtNews.co.id untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan klik tautan ini:  https://whatsapp.com/channel/0029VaSjNUHGOj9lK6bu4n3J Follow Official WhatsApp Channel StArtNews.co.id untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan klik tautan ini:  https://whatsapp.com/channel/0029VaSjNUHGOj9lK6bu4n3J
Facebook Twitter Youtube Instagram

Tip & Info

Kesehatan

Melakukan 12 Hal Ini Bikin Tubuh Tetap Bugar Selama Ramadan

Selasa, 5 Maret 2024
Madina

Ini Kiat Hadapi Bencana Alam Saat Musim Hujan ala Kapolres Madina

Sabtu, 18 Desember 2021
Tips & Info

Berapa Banyak Air yang Harus Kita Minum Setiap Hari?

Jumat, 26 November 2021

Komunitas

Komunitas

Komunitas Comeben Syurga Kasih Hadiah Laptop dan Santuni Anak Yatim

Minggu, 30 Maret 2025
Komunitas

Pasmada Sumut Konsolidasi dan Susun Pengurus Masa Bakti 2025-2028

Senin, 3 Maret 2025
Komunitas

Hasil Musda di Medan, Khoiruddin Rangkuti Pimpin Pasmada Sumut

Senin, 10 Maret 2025

Inspirasi Anda

Inspirasi Anda

Pasutri Asal Sergai Naik Haji Berkat Jualan Pisang Goreng Selama 20 Tahun

Minggu, 18 Mei 2025
Inspirasi Anda

Penjual Barang-barang Bekas Ini Naik Haji Bersama Istrinya

Kamis, 30 Mei 2024
Inspirasi Anda

Jumirin dan Istrinya Berangkat Haji dari Hasil Jualan Tape Keliling

Selasa, 28 Mei 2024

© 2021 Start News - All Right Reserved

Tidak ada hasil
Lihat semua hasil
  • Home
  • Newsline
  • Madina
  • Sumut
  • Nasional
  • Kabar Desa
  • Figur
  • Hiburan
  • Start TV
  • Start FM

© 2021 Start News - All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In